Bio 299
Pada malam hari, stomata pada sebagian besar tumbuhan menutup, proses transpirasi menurun tajam, namun akar terus melakukan aktifitas "pumping" mineral dari korteks ke xilem. Sementara itu, keberadaan pita kaspari tidak…
Pada malam hari, stomata pada sebagian besar tumbuhan menutup, proses transpirasi menurun tajam, namun akar terus melakukan aktifitas "pumping" mineral dari korteks ke xilem. Sementara itu, keberadaan pita kaspari tidak…
Kelompok Gymnospermae merupakan kelompok tumbuhan berbiji. Pernyataan berikut yang BENAR terkait dengan Gymnospermae adalah … (1) biji dilindungi oleh struktur yang disebut konus. (2) penyerbukan biji dibantu oleh angin. (3)…
Permukaan daun tumbuhan pada bagian atas lebih tampak hijau dari pada permukaan bawah, karena …
Perendaman buah nanas dalam larutan garam dapur merupakan upaya ....
Jaringan meristem pada tumbuhan memiliki sifat yang aktif membelah. SEBAB Jaringan meristem terdapat di daerah ujung akar dan ujung batang
Tumbuhan paku sebagai kormofita sejati berbeda dengan tumbuhan lumut, sebab tumbuhan paku ...
Tumbuhan paku merupakan salah satu tumbuhan peralihan yang telah memiliki berkas ikatan pembuluh amfikribal. SEBAB Ikatan pembuluh amfikribal tersusun dari xilem yang dikelilingi oleh floem.
Pita kaspari yang merupakan bagian dari struktur akar ....(1) terletak di antara korteks dan silinder pusat(2) mudah dilewati air dan garam-garam mineral(3) mengalami penebalan dari lignin atau suberin(4) tersusun dari…
Banyaknya lingkaran tahun pada tanaman jati dihasilkan karena adanya aktivitas ....